Home » » Matematika, ilmu atau bukan?

Matematika, ilmu atau bukan?

Written By Gema Private Solution on Friday, August 22, 2014 | 8:52 PM

Hampir semua ahli sepakat mengatakan bahwa pengetahuan dapat dikatakan ilmu jika lahir dari suatu kegiatan ilmiah yang meliputi hipotesis, pengumpulan data, uji coba dan kesimpulan. bagaimana dengan matematika? tentu jawabannya adalah matematika tidaklah lahir dari kegiatan ilmiah akibatnya matematika bukanlah ilmu.
Namun, kebenaran matematika bersifat universal dan deduktif yang tidak bergantung pada kebenaran induktif. Keuniversalan matematika lebih tinggi dari pada produk ilmiah mana pun juga. matematika adalah ratunya ilmu pengetahuan dan juga sekaligus pelayan bagi ilmu pengetahuan sebab dengan matematika ilmu-ilmu lain dapat berkembang jauh melampaui perkiraan. 
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

Postingan Terpopuler

×

Powered By Facebook and Get This Widget

Bagaimana pendapat mu tentang blog ini ?

Powered by Blogger.
 
Support : Aritmatika '10 | Len Phi | Indonesia Belajar
Copyright © 2013. Gema Private Solution - All Rights Reserved
Published by Dayat Super